Apa itu keyword planner? Keyword planner merupakan salah satu fitur yang berada pada Google Ads. Fitur keyword planner disediakan gratis bagi pengguna iklan yang sudah berpengalaman maupun masih baru. Keyword planner mirip seperti pembuatan sebuah kampanye search network, sehingga pengguna fitur ini mampu mencari kata kunci dan memperkirakan daftar kata kunci yang nantinya dapat digunakan […]
Mengembangkan toko bisnis online yang sekarang dimiliki memang tidak mudah, karena dalam proses pengembangannya memerlukan berbagai macam cara dan strategi jitu. Pengembangan toko online tidak langsung sukses begitu saja, karena Anda harus melewati proses yang sulit untuk mencapai kesuksesan. Salah satu yang dapat dilakukan untuk memajukan toko online yaitu menarik perhatian pelanggan agar membeli produk […]
Kemunculan internet sebagai media untuk membantu dalam menyebarkan informasi dalam jangkauan yang sangat luas ternyata memberikan dampak positif pada kehidupan manusia. Hal ini dibuktikan dengan kemunculan website yang kemudian dimanfaatkan oleh banyak pihak untuk berbagai keperluan. Saat ini, perkembangan website pun juga mengalami peningkatan yang sangat drastis. Banyak pula masyarakat yang mampu menghasilkan uang dengan […]
Sudahkah Anda tahu cara membuat toko online yang akan disukai calon pembeli? Apabila Anda adalah penjual, mempelajari hal ini cukup penting lho buat Anda. Apa alasannya? Kemajuan peradaban membuka banyak jalan, salah satunya adalah dengan keberadaan toko online. Toko online mampu meningkatkan penghasilan penjual serta memenuhi kebutuhan pelanggan di seluruh dunia. Bahkan di waktu-waktu genting […]
Pada masa kini, kita bisa menemukan banyak sekali informasi dari internet. Pada umumnya hal ini bisa kita lakukan dengan cara memasukkan sejumlah kata tertentu pada mesin pencarian Google. Lalu, hasil dari pencarian pun akan keluar dengan banyak opsi. Jika kita bergerak di bidang bisnis tertentu, maka hal ini bisa menjadi sesuatu yang sangat membantu. Kita […]
Dalam dunia bisnis, promosi bisa dilakukan dengan berbagai macam cara. Hal ini pun terus mengalami perkembangan dari waktu ke waktu. Di era digital seperti sekarang, berbagai macam media pun bisa dimanfaatkan, terutama yang berhubungan dengan internet. Kita bisa menemukan banyak sekali jenis media yang bisa digunakan untuk melakukan promosi melalui internet. Akan tetapi, salah satu […]
Seiring berjalannya waktu, Instagram kini telah menjadi sosial media yang paling eksis diberbagai kalangan. Mulai dari kalangan remaja hingga dewasa, kali ini sudah banyak pengguna sosial media yang beralih ke aplikasi Instagram. Sebagai media yang lekat dengan kehidupan, tak heran jika kini pihak Instagram mulai meluncurkan berbagai fiturnya yang menarik khususnya bagi kalangan penjual saat […]
Hari libur merupakan waktu yang tepat bagi semuanya untuk santai dirumah. Sebagian besar orang memanfaatkan hari liburnya untuk melakukan belanja online, karena mereka malas untuk belanja ke luar rumah seperti di mall, pasar, atau pusat perbelanjaan lainnya. Oleh karena itu, sebagai pebisnis online pastinya Anda harus cermat dan sigap dalam melakukan promosi pada hari libur, […]
Perkembangan teknologi bergerak sangat cepat, begitupun penggunaan teknologi untuk jual beli barang atau jasa dalam dunia bisnis, terutama penggunaan jaringan internet dan website. E-Commerce menjadi salah satu sarana yang sedang trend di masyarakat, sebab memberi banyak kemudahan baik untuk penjual maupun pembeli. Dimana penjual tidak perlu mengeluarkan biaya besar untuk melakukan promosi, cukup dengan membangun […]
Freelancer sekarang menjadi marak dan jumlahnya sangat banyak. Terkait pekerjaan ini pastilah banyak yang membutuhkan dan banyak yang mencari. Pada intinya freelancer adalah seorang pekerja paruh waktu tanpa terikat tempat dan jumlah waktu kerja. Seorang freelancer hanya terikat kontrak terkait hasil yang diinginkan dari pemilik usaha di waktu yang sudah ditentukan. Pentingnya freelancer yang amanah, […]
Harbolnas kependekan dari Hari Belanja Online Nasional. Harbolnas sendiri adalah kegiatan tahunan yang diselenggarakan bermacam-macam e-commerce sebagai hari perayaan dan edukasi ke masyarakat secara luas bahwa belanja secara online pun mudah. Sejarah Harbolnas Harbolnas pertama kali diadakan pada tahun 2012. Terselenggaranya Harbolnas karena tergabungnya perusahaan-perusahaan e-commerce Indonesia dalam Asosiasi E-commerce Indonesia (IdeA). Perusahaan yang tergabung […]
Jelang hari kemerdekaan Republik Indonesia ke 75, Kementerian Sekretariat Negara Indonesia mengeluarkan logo 75 tahun Indonesia merdeka beberapa pekan lalu. Logo memang sengaja di buat beberapa kali dan direvisi, sebab logo 75 tahun Indonesia merdeka bukanlah hanya sebuah gambar semata. Namun kaya akan makna dan arti dibalik logo tersebut. Dilansir di berbagai media Kementerian Sekretariat […]